Legislator : usulan interpelasi diserahkan ke pimpinan, Rabu

(Last Updated On: November 28, 2014)

20141124antarafoto-interpelasi-kenaikan-harga-bbm-241114-kye-3“Usulan hak interpelasi yang sudah ditandatangani lebih dari 100 anggota dari empat fraksi yakni FPG, FGerindra, FPAN, dan FPKS, itu itu akan diserahkan ke pimpinan DPR RI pada Rabu (26/11),”

Jakarta (ANTARA News) – Inisiator pengusul hak interpelasi kenaikan harga BBM bersubsidi dari Fraksi Partai Golkar DPR RI Mukhammad Misbakhun mengatakan usulan hak interpelasi sudah mendapat dukungan lebih dari 100 anggota DPR RI.

“Usulan hak interpelasi yang sudah ditandatangani lebih dari 100 anggota dari empat fraksi yakni FPG, FGerindra, FPAN, dan FPKS, itu itu akan diserahkan ke pimpinan DPR RI pada Rabu (26/11),” kata Mukhammad Misbakhun di Gedung MPR/DPR/DPD RI, Jakarta, Selasa.

Menurut Misbakhun, hak interpelasi adalah hak DPR RI yang dapat digunakan oleh seluruh anggotanya untuk meminta penjelasan dari suatu kebijakan Pemerintah yang belum jelas tapi dapat memberikan dampak
kepada masyarakat.

Selanjutnya

Share Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *