Undang-Undang JPSK Dinilai Penting Hadapi Krisis Ekonomi

(Last Updated On: September 16, 2015)

46misbakhun pakai baju golkarREPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Anggota Komisi XI DPR Muhammad Misbakhun menyatakan, Undang-Undang Jaring Pengaman Sistem Keuangan (UU JPSK) sangat penting dalam situasi ekonomi tak menentu seperti sekarang. Ia menilai, aturan ini diperlukan sebagai payung hukum yang kuat bagi para pengambil kebijakan. Ia menambahkan, keputusan itu diperlukan untuk menyelamatkan perekonomian.

“Kita akan mempercepat dan mengakselerasi penyelesaian RUU JPSK ini sehingga para pengambil kebijakan punya landasan hukum,” ujarnya kepada wartawan, Selasa, (15/9).

Ketua Komisi XI DPR Fadel Muhammad menambahkan, RUU JPSK penting untuk melindungi perbankan dalam negeri. Selama ini Indonesia dianggap belum mempunyai aturan jelas dalam penanganan krisis sistem keuangan jika terjadi krisis.

Selengkapnya

Share Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *