RAPBN 2018 Ekonomi Dipatok 5,4%, Dinilai Masih Bisa Lebih Tinggi Lagi

(Last Updated On: August 23, 2017)

JAKARTA – Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) meminta Rancangan Anggaran Pendapatan Belanja Negara (RAPBN) 2018 dapat mengakselerasi perekonomian Indonesia. Adapun pertumbuhan ekonomi dalam asumsi makro RAPBN 2018 sebesar 5,4%.

Usai Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan pidato kenegaraan, Anggota Komisi XI Misbakhun menilai, RAPBN 2018 yang disampaikan utamanya terkait pertumbuhan ekonomi sebesar 5,4% menunjukkan bahwa pemerintah masih berhati-hati. Padahal, kata dia, laju pertumbuhan ekonomi masih bisa lebih tinggi dari target RAPBN 2018.

“Saya melihat pemerintah sangat hati-hati, padahal bisa lebih progresif untuk menaikkan lagi,” ujarnya, di Gedung DPR RI, Jakarta, Rabu (16/8/2017).

Selengkapnya

Share Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *