DPR Sarankan OJK Perkuat Konsolidasi Organisasi

(Last Updated On: August 5, 2015)

HR-291Rimanews – Keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menolak pembubaran Otoritas Jasa Keuangan (OJK) harus menjadi momentum bagi lembaga keuangan tersebut untuk melakukan konsolidasi agar organisasi semakin kuat.

Kenali Mixed Martial Arts sebelum mendalaminya!
“OJK perlu memanfaatkan momentum kemenangan di MK supaya segera memperkuat konsolidasi organisasi,” ujar Anggota Komisi XI DPR RI, Mukhamad Misbakhun, di Gedung DPR RI, Selasa (04/08/2015) malam.

Politisi Golkar ini berpandangan, upaya memperkuat konsolidasi organisasi OJK bisa dilakukan dengan meningkatkan pelayanan kepada industri jasa keuangan dan perlindungan kepada masyarakat. Sehingga peran dan tugas OJK makin dirasakan oleh seluruh elemen bangsa.

Dirinya juga mengingatkan kepada siapapun untuk berhenti mengganggu OJK dengan mempermasalahkan keberadaan kewenangan dan tugasnya.

Selengkapnya

Share Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *