DPR masih tunggu nama calon gubernur BI dari Presiden Jokowi

(Last Updated On: February 20, 2018)

Merdeka.com – Gubernur Bank Indonesia (BI) Agus Martowardojo memasuki masa akhir jabatannya pada Mei 2018 mendatang. Namun sejumlah nama-nama dari tokoh pejabat sudah beredar untuk menggantikan Agus pada bursa pencalonan nanti.

Dalam bursa pencalonan Gubernur BI, ada tiga yang berhembus yaitu Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro, mantan Menteri Keuangan Chatib Basri, serta Deputi Gubernur BI Perry Warjiyo.

Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI), yang juga menjabat sebagai Politisi Partai Golkar M Misbakhun mengatakan, sampai saat ini Presiden Joko Widodo (Jokowi) masih mempertimbangkan nama calon Gubernur (BI) yang akan diajukan kepada Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).

Selengkapnya

Share Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *