DPR: Koordinasi BI dengan Pemerintah Stabilkan Rupiah Sudah Berjalan Baik

(Last Updated On: June 8, 2018)

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Anggota Komisi XI DPR RI Misbakhun menilai koordinasi yang baik Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo dengan pemerintah, OJK, LPS meningkatkan kepercayaan pasar atas kondisi ekonomi Indonesia.

Koordinasi ini harus terus dipertahakan untuk menjaga kestabilan ekonomi.

“Saya lihat BI melakukan upaya yang sangat bagus dalam menstabilkan rupiah. Dan kebijakan acuan BI rate langsung membuat nilai tukar rupiah menguat,” kata Misbakhun usai rapat kerja Komisi XI DPR RI bersama tim ekonomi pemerintah dalam membahas neraca RAPBN 2019 di kompleks parlemen, Senayan Jakarta, Selasa (5/6/2018).

Selengkapnya

Share Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *